Ternyata kabar yang mengatakan kalau google akan tidak menerima aplikasi adsense dari Indonesia tidak benar sama sekali, buktinya sekarang malah Adsense sudah mulai mendukung bahasa Indonesia. kalau tidak percaya lihat saja iklan – iklan adsense di blog ini (sekalian jangan lupa diklik ya:) ). Mungkin juga inilah salah satu kelebihan ngeblog dengan Blogger, tidak perlu susah payah mengatur atau mendaftar Adsense cukup dengan menambah fitur adsense melaluli layout, maka beberapa hari kemudian, diterima email yang menerangkan kalau aplikasi adsense kita telah diterima. padahal sebelumnya, ketika aku memakai wordpress, hingga saat ini aplikasi adsense ku masih belum mendapat jawaban.