Category: Apps

Apps artikel Technology

Blip: AirDrop-nya Semua Platform

Pernahkah Anda mengalami kesulitan saat harus mentransfer file antar perangkat? Kalau sesama produk Apple, mungkin kita terbantu dengan AirDrop. Tapi bagaimana kalau harus kirim file antara Windows, Android, dan Mac? Di sinilah Blip bisa jadi penyelamat. Blip adalah layanan berbagi file yang dirancang supaya kirim-mengirim file antar perangkat terasa semudah mungkin. Mau kirim foto, video, […]

Apps Tips

Notion: Aplikasi Andalan untuk Mengelola Pekerjaan

Selama lebih dari tiga tahun terakhir, saya telah menggunakan Notion sebagai alat utama untuk membantu mengelola berbagai pekerjaan dan hampir semua proyek yang saya kerjakan. Dari tugas-tugas harian hingga proyek besar yang melibatkan banyak pihak, Notion selalu menjadi solusi yang andal dan efisien. Apa Itu Notion? Notion adalah aplikasi multifungsi yang dirancang untuk membantu penggunanya […]

Back To Top