[keterangan update]: judul sebelumnya : ‘[catatan] Mikrotik blok IP tertentu pada sebuah interface’, sepertinya kata ‘sebuah’ agak kurang cocok 😀

Skenarionya begini: saya memiliki beberapa buah server yang diakses oleh banyak client, client-client tersebut dikelompokkan oleh interface yang berbeda, untuk client didalam kantor menggunakan eth1 dan untuk client di luar menggunakan menggunakan eth2, jadi ceritanya saya ingin memblok akses beberapa server untuk client diluar kantor:

konfigurasi mikrotik :
1. ip > firewall, add ‘filter rules’
2. pada tab general, Chain : forwar; Dst Address: x.x.x.x (ip server); in interface:etherx (interface yang akan diblok);out interface:etherx (interface server tujuan)
3. pada tab action, Action:drop;

demikian settingannya, jika ingin menambah server yang akan diblok cukup dengan menambah rules dan mengubah Dst address

semoga bermanfaat 🙂

mikrotik, winbox, network, tips, tutorial, admin